Sabtu, 06 November 2021

Semakin Berubah

Kenapa selalu ada 

Yang masih juga 

Harus kau tanyakan....


Engkau adalah...yang utama bagiku 

Bukan soal tanaman, pot, bonsai 

Dan lainnya walau kurawat saat itu 


Kau kemanakan saja tempat ia diletak...

Saat ini pilihlah sesuka engkau mau 

Karena engkau melebihi semua itu....


Kuyakin akan  caramu 

Memindah atau menempatkan 

Semua itu... dimana baiknya......





Terdepan

Itu gambar yang kau kirim 

Membuatku tersenyum 

Cerita bisa lucu 

Dan saat beda 

Boleh bikin gemes

Sebutlah saja rumah 

Ya rumah untuk hewan 

Biar aman dan tak terbang 

Kemana-mana lalu hilang 

Jangan kaunamai 

"bungkus merpati " ????

Lebih tepatnya...

Sebut saja "kandang"....

Bungkus cocok untuk 

Misalnya bungkus kado, bungkus makanan 

Dan benda-benda lain 

yang bisa dibungkus ....

Oh iya 

Kalau dibagian paling depan 

Mau dipindah atau digeser...

Aturlah sesukamu...


Pusat Kota

Bicara dengan sabar 

Kucoba belajar itu

Jangan bosan ya ....

Kurasa terlalu bising 

Alasan utama yang nyata

Saat ada dipusat kota 

Bicara dan mendengar 

Suaramu langsung merupakan 

Bagian yang terbaik dan kunanti 

Maka kata sabar bukan lagi pilihan....

Keindahan Mu.....

tiada  cara buat menggantikan keinginan menyapamu lagi meskipun hanya di sini .... ketika.. datangmu pernah memilih  sebagai embun pagi  bun...